Jawa Barat adalah provinsi di Jawa yang terkenal dengan budaya dan tradisi yang kental. Provinsi ini memiliki beragam keunikan dan keindahan, mulai dari pegunungan yang menakjubkan, pantai eksotis, hingga suku yang kaya akan budaya dan kuliner, yaitu suku Sunda.
Sunda merupakan sebuah suku di Indonesia, yang memiliki kebudayaan yang kaya dan unik, seperti tari jaipong dan musik gamelan. Semua keunikan tersebut menjadikan Sunda sebagai salah satu destinasi wisata terbaik di Indonesia yang sayang untuk dilewatkan.
Suku yang satu ini terkenal akan keberagaman makanannya. Dari makanan berat hingga camilan, Sunda memiliki banyak kuliner yang patut dicoba ketika berkunjung ke daerah ini. Maka tak heran, ada banyak sekali
tiket pesawat ke Jawa Barat terjual habis, baik itu dari turis lokal hingga mancanegara.
Apabila ingin main ke Jawa Barat, jangan lupa untuk coba makanan khas Sunda yang nikmat dan menggoyang lidah. Berikut adalah 10 rekomendasi makanan khas Sunda yang wajib dicicipi!
Baca Selengkapnya
Visit Blog