fbpx

5 Cara Mencegah dan Mengatasi Tindakan-tindakan Intoleransi: Kita Semua Punya Peran

17 November, 2023

emarin, kita bersama-sama telah memeringati Hari Toleransi Internasional (16/11). Namun, ada problem besar yang ternyata masih mengintai bangsa kita sampai hari ini, yakni intoleransi.

Disadari atau tidak, intoleransi adalah satu tantangan sosial yang bisa merusak keharmonisan masyarakat. Tindakan-tindakan intoleran sendiri muncul dalam berbagai bentuk, seperti diskriminasi rasial, agama, gender, dan lain sebagainya.

Penting bagi kita sebagai masyarakat untuk bekerja sama dalam mencegah serta mengatasi tindakan-tindakan intoleransi tersebut.

Dengan kata lain, mencegah dan mengatasi tindakan intoleransi, sesungguhnya membutuhkan semangat juang dan upaya bersama dari seluruh masyarakat.

Dengan memberikan perhatian pada pendidikan keberagaman, peningkatan kesadaran masyarakat, dialog terbuka, kepemimpinan yang positif, dan penegakan hukum yang tegas dan adil, kita pun bisa menciptakan lingkungan yang lebih inklusif dan harmonis bagi semua.[]

 

Selengkapnya di morfobiru.com

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Rizka Hidayatul Umami
morfobiru.com adalah blog yang saya rintis sejak beberapa tahun lalu. Berisi beberapa catatan harian, ulasan dan sastra. Saya menyenangi dunia tulis menulis dan isu-isu perempuan, tapi lebih sering saya ungkapkan lewat cerita pendek dan puisi.

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram