fbpx

7 Rekomendasi Takjil untuk Buka Puasa yang Praktis dan Sehat

18 April, 2022

Sebagai umat muslim, setiap tahun kita menjalankan ibadah puasa. dari tahun ke tahun sudah barang tentu kita punya mendu buka puasa favorit  masing-masing. Begitu juga dengan saya, meskipun semenjak 5 tahun terakhir menu buka puasa jadi tergolong random karena sering menghabiskan waktu bulan ramadan di tanah rantau.

Tahun ini, merupakan titik balik bagi saya. Tahun pertama menjalankan ibadah puasa setelah menikah. Bukan menjadi anak kos lagi. sehingga tahun ini rasanya sudah kembali ke masa-masa jadi anak rumahan. Menyiapkan menu buka puasa ala rumahan.

Namun, semakin ke sini, kesadaran untuk menjalani pola hidup sehat telah banyak mempengaruhi hidup saya. Sehingga, dalam pemilihan menu buka puasa ini rasanya sangat penting untuk mempertimbangkan nilai gizinya. Meskipun, nggak yang vegan banget sih.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Ririn Erviana
Perempuan yang Suka Bercerita

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram