fbpx

CARA MENJAGA KESEHATAN TUBUH SAAT RAMADHAN

13 March, 2024

CARA MENJAGA KESEHATAN TUBUH SAAT RAMADHAN

Assalamualaikum Wr, Wb. 

Hallo sahabat, saat bulan Ramadhan kita tetap harus menjaga kesehatan tubuh kita loh. Dengan menjaga tubuh kita tetap sehat kita dapat terhindar dari banyaknya penyakit. Kita tahu bahwa mencegah lebih baik daripada mengobati. Nah, untuk itu bunda ada cara agar tubuh tetap sehat di bulan Ramadhan ini.

Ini dia caranya ya :

1. Sahur dengan pola yang baik

Sahur memiliki peran yang sangat penting untuk menjaga stamina tubuh selama menjalankan ibadah puasa. Untuk itu, perlu kita perhatikan pemilihan makanan saat sedang sahur. Kita bisa memperbanyak konsumsi makanan yang tinggi serat seperti buah dan sayur, pilih karbohidrat komplek seperti nasi, roti, gandum utuh, oatmeal, kentang, pasta atau sereal. Jangan makan , makanan gula sederhana seperti kue, biskuit, coklat serta makanan yang tinggi minyak karena akan menyumbat pembuluh darah dan menyebabkan kantuk di siang hari.

2. Berbuka dengan pola yang baik

Berbuka dengan memulainya mengkonsumsi air putih dan sedikit makanan manis seperti buah kurma atau lainnya. Makan dengan berlebihan akan membuat perut menjadi begah dan sakit. Usahakan makan secara perlahan.

3. Aktivitas Fisik

Berpuasa bukan berarti bediam diri ataupun tidur sampai saat berbuka tiba. Kita bisa melakukan aktivitas fisik yang menguntungkan. Seperti berjalan santai sambil membeli bukaan. Atau olahraga setelah berbuka atau tarawih.

4. Jaga Pola Tidur

Pola tidur saat ramadhan haruslah terjaga. Usahakan jangan tidur larut malam, karena kita harus bagun saat sahur. Tidur dengan cepat akan membantu pola tidurmu tetap terjaga.

 

5. Perhatikan Deridrasi

Konsumsi air putih secukupnya saat puasa. Hindari minum teh atau kopi karena kandungannya kurang baik saat berpuasa.

 

Bagaimana sahabat. Tetap semangatkan puasanya. Cara ini bisa membuat tubuh kamu tetap terjaga saat puasa di ramadhan.

 

 

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Arnisa Dewi
Saya seorang ibu dari 3 anak yang sangat hebat. Saya mencintai keluarga saya . Bagi saya keluarga adalah kehidupan saya.

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

tagcalendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram