fbpx

Tentang CInta dan Luka Dalam Pengasuhan Anak

17 November, 2024

Kita semua pasti setuju, kalau menjadi parents tentunya ingin memberikan semua hal terbaik untuk anak-anak kita. Semua itu tentunya berangkat dari rasa cinta mendalam parents untuk anak-anaknya.

Sayangnya kadang parents lupa, kalau cinta yang diberikan malah meninggalkan luka di hati anak-anak.

Sebenarnya hal ini adalah sesuatu yang wajar, karena baik parents maupun anak masing-masing adalah sosok yang punya sudut pandang yang kadang berbeda.

Di sisi lain, parents memaknai sudut pandangnya berdasarkan pengalaman hidupnya yang tentunya jauh lebih banyak ketimbang anak. Hal ini yang sering memicu parents menjadi lebih diktator dalam membersamai anak.

Oleh karena itu, dalam perjalanan pengasuhan kita, 2 hal tentang cinta dan luka seringnya menghujani anak-anak tanpa disadari.

 

Selengkapnya baca di parenting by rey tentang cinta dan luka pengasuhan

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
@reyneraea
Seorang ibu rumah tangga dan Mom blogger dengan 2 putra (6yo, 13 yo), mengelola 4 blog di antaranya: reyneraea.com yang membahas tentang dunia mom blogger surabaya dan gaya hidup | parentingbyrey.com yang membahas tentang parenting, pendidikan, kesehatan maupun keluarga | beautybyrey.com membahas tentang kecantikan, fashion dan gaya hidup | blognyarey.com membahas tentang properti dan haya hidup

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram