fbpx

Kegiatan di Bulan Ramadhan

4 May, 2021

Setiap Ramadhan pasti ditemukan dengan berbagai varian makanan mulai dari makanan manis, pedas, asin, dan kombinasi.

Bulan Ramadhan pasti sangat berbeda dengan bulan-bulan lainnya, tidak cuma ditemukan dengan berbagai varian makanan, juga ada kegiatan yang menjadi ciri khas Ramadhan yaitu ngabuburit.

Ngabuburit bulan Ramadhan berbeda dengan jalan sore di bulan lainnya yang didominasi oleh kegiatan olahraga. Ngabuburit dipenuhi dengan berbagai pedagang yang berjualan di pinggir jalan.
Walaupun banyak dan menyebabkan macet namun diperbolehkan untuk berjualan dan hal ini merupakan ciri khas dari ngabuburit.

Tetapi, tetap ada orang yang memiliki penyimpangan sosial dengan memanfaatkan bulan ini dan hal tersebut banyak di kalangan remaja yang sebaiknya diisi bersama keluarga.

Jadi, kegiatan favorit bersama keluarga selain berbuka dengan banyaknya varian makanan yaitu “ngabuburit”.

Terimakasih ^•^

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Meidita Nirmala
Saya Meidita Nirmala dari Pekanbaru, awal mengisi blog sekedar bermain, dan sekrang ingin lebih

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram