fbpx

A Mantra for Cortisol

31 October, 2024

Suatu hari, saat sedang mindlessly scrolling di IG reel, sebuah klip yang membicarakan tentang cortisol singgah di timeline gue. Sebuah “mantra” untuk mengatasi cortisol muncul dalam klip tersebut. Mantra itu bertuliskan “I am safe” dan “I feel safe”. Hmmm, what the maksud? Apa hubungannya cortisol dengan feeling safe? Gue sama sekali tidak memahami apa yang sedang dibicarakannya.

I’m not gonna talk about what cortisol is and what it does to our body. I mean… sudah banyak tulisan tentang ini yang bahkan langsung dijelaskan oleh para dokter. Karena yang membuat gue tertarik dengan cortisol itu adalah mengapa mantra cortisol adalah “I am safe” dan “I feel safe”?

Melalui podcast Jay Shetty yang ngobrol bareng fasting expert Dr. Mindy Pelz yang versi fullnya bisa kamu tonton di sini, barulah sedikit demi sedikit gue paham akan hal tersebut. Secara sederhana Dr. Pelz menjelaskan cara kerja cortisol menggunakan narasi bahasa kita sehari-hari sehingga mudah dicerna orang awam seperti gue. Salah satu penjelasan Dr. Pelz yang menjadi concern banyak orang yaitu hubungan cortisol dengan belly fat.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Anggie
Tidak ada informasi member

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

tagcalendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram