Saya perempuan yang percaya bahwa bahagia itu sederhana. Sebab, bahagia bisa dibuat sendiri dan mampu dirasakan orang banyak. Dalam blog yang saya punya, biasanya ragam tulisan saya unggah. Tentang cerita pribadi, opini, serta pengalaman dari sebuah perjalanan. Meski sempat vakum dari dunia ini, sekarang saya kembali tertarik untuk menggelutinya.