fbpx

Beda dengan Indonesia, Orang Turki Lebaran Sambil Pesta Permen

21 April, 2023

Sahabat Awan, apa hidangan yang paling identik dengan Idulfitri jika di Indonesia? Benar sekali kalau kalian menjawabnya dengan opor ayam serta ketupat. Rasa-rasanya sejak aku kecil dulu hingga saat ini berusia dewasa (dan siap menikah, uhuk!), opor ayam dan ketupat bakal muncul di meja sebagai masakan khas Lebaran.

Meskipun memang di beberapa daerah Jawa, kadang ketupat datang satu pekan sejak Idulfitri, tapi tetap tidak mengurangi kesan bahwa opor ayam dan ketupat sangat identik dengan Hari Raya umat Islam tersebut.

Hanya saja jika kalian pergi ke Turki, kalian tak akan menemukan masakan yang lezat dan gurih seperti opor ayam dan ketupat sayur. Yap, masyarakat Turki justru memperingati Lebaran dengan menyantap permen. Pesta permen itu bahkan disebut sebagai Şeker Bayramı.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Amelya Juwitasari
I'm a driver, never passenger in life

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram