15 March, 2025
Kim Sae Ron dan Kegelisahan Seorang Ibu: Ketika Dunia Begitu Kejam pada Anak Muda

Sebagai seorang ibu dengan seorang anak perempuan, saya sering kali berpikir tentang dunia seperti apa yang akan dihadapinya saat tumbuh dewasa. Lalu, ketika saya membaca berita tentang Kim Sae Ron, aktris berbakat Korea Selatan yang ditemukan meninggal dunia di apartemennya, hati saya langsung mencelos. Ada rasa sedih, prihatin, dan tak bisa saya pungkiri takut. Anak […]

Read More
14 March, 2025
Lupa Anak

“Lupa anak” di sini maksudnya bukan melupakan sudah punya anak atau melupakan nama anak. Kalau mau dijelaskan tidak sesingkat itu namun untuk mempermudah penulisan, saya singkat saja istilahnya menjadi “lupa anak”. Nanti saya ceritakan apa saja kejadian terkait 2 kata itu. Lupa Menjemput Anak di Sekolah Nah, kalau dituliskan sepanjang sub judul di atas, mungkin sudah kebayang […]

Read More
14 March, 2025
Komunikasi Tidak Nyambung, Ada Apa?

Kita masih berada di dalam dunia yang sama dengan orang lain tetapi ada kalanya komunikasi tidak berhasil alias komunikasi tidak nyambung. Kalau dengan orang yang tidak ada pertalian darah atau ikatan apapun tidak nyambung mungkin masih bisa dibilang wajar ya tetapi bagi mereka yang berada dalam ikatan pernikahan atau ikatan darah, komunikasi yang tidak terkoneksi dengan baik bisa […]

Read More
14 March, 2025
Badan Lebih Bau Saat Puasa, Bagaimana Cara Mengatasinya?

Saat berpuasa, ada banyak sekali masalah kesehatan yang kerap dialami. Tak hanya masalah bau mulut yang kurang sedap, ternyata beberapa orang juga mengalami masalah bau badan menyengat melebihi hari biasanya. Bau badan akan membuat diri menjadi kurang nyaman, tidak percaya diri, hingga membuat orang lain menghindari ketika berdekatan. Ada banyak sekali penyebab bau badan saat […]

Read More
14 March, 2025
Mengejar Impian Menulis Skenario Film

Salah satu impian saya adalah menulis skenario film secara utuh. Jujur, ini sebenarnya impian saya yang sudah sempat terbenam lama sekali. Tapi, kok bisa punya impian seperti itu? Hm, awalnya bagaimana ya sampai saya kepikiran ingin menulis skenario film? Jadi begini, dari dulu kan saya ini hobi menulis ya. Mulai dari menulis aneka fiksi, sampai […]

Read More
14 March, 2025
3 Novel Karya Penulis Perempuan Asal Asia Timur

Menurut ensiklopedia Britannica, kawasan Asia Timur — yang juga dikenal dengan istilah Timur Jauh — terdiri dari enam negara berikut: Jepang, Korea Utara, Korea Selatan, Tiongkok, Mongolia, dan Taiwan. Sementara itu, menurut organisasi independen, Asia Society, dua negara lainnya juga termasuk ke dalam wilayah Asia Timur, yaitu Hong Kong dan Macau. Kesusastraan Asia Timur, terutama […]

Read More