fbpx

Cara Import Data Goodreads ke Storygraph

29 May, 2023

Hola! Seharusnya hari ini aku publish review buku Na Willa yang baru aku selesaikan kemarin, tapi karena aku ingin menyimpan ingatan cara mengimpor data dari Goodreads ke Storygraph biar suatu saat kalau ada yang nanya, aku tinggal cari di blog ini, maka aku memutuskan untuk membuat blog post ini saja hari ini.

Mungkin sebagian dari pembaca blog ini sudah menggunakan aplikasi Storygraph dan sudah berhasil import data Goodreads ke aplikasi tersebut yang berupa buku-buku yang sudah kamu baca, lagi kamu baca atau ingin kamu baca atau buku-buku lain yang kamu masukkan kategori tertentu. Tapi mungkin juga ada yang belum pernah menggunakan Storygraph dan tidak ingin report menginput buku-buku yang sudah kamu masukkan di Goodreads secara manual, tapi tidak mengetahui cara cepatnya bagaimana. Nah, blog post ini mungkin saja bisa muncul di hasil pencarian kamu dengan randomnya dan semoga bisa membantu kamu yang ingin segera melihat akun Storygraph kamu terisi buku-buku yang sama dengan akun Goodreads kamu.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
lailiving lailiving
A lifestyle blogger from Malang, Indonesia. Love writing about books, music and lifestyle related things. You can find me on twitter, instagram and youtube by the name shainalite.

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram