Karena banyak sekali yang membutuhkan jasa dari seorang influencer, salah satunya untuk mengiklankan atau me-review produk dari beberapa perusahaan ataupun UMKM yang ingin menjangkau konsumennya dan produk mereka lebih dikenal.
Seseorang akan mendapat produk gratis dari perusahaan yang menyediakan bahkan mendapat imbalan uang yang lumayan besar jika anda sudah menjadi influencer professional.
Perusahaan-perusahaan dan UMKM berfikir mengiklan di televisi dengan harga yang mahal namun belum tentu orang akan membeli.
Karena calon konsumen sudah tahu itu adalah iklan komersial bukan dari pengalaman mereka sendiri tentang menggunakan produk tersebut, maka influencer adalah pilihan terbaik.
Dengan adanya influencer konsumen akan lebih mudah mendapat informasi dan manfaat dari sebuah produk.
Tentunya berdasarkan pengalaman saat influencer tersebut menggunakannya, itu akan lebih meyakinkan calon pembeli.
Baca Selengkapnya
Visit Blog