fbpx

Hasil Liga Spanyol: Real Madrid Tumbang atas Real Sociedad dengan skor 0 – 2

3 May, 2023

Real Madrid kembali menerima kekalahan pada pekan ke-33 Liga Spanyol musim 2022/2023. Kali ini Real Madrid takluk dari Real Sociedad 0 – 2 pada Rabu (3/5/22023) dini hari WIB.

Pada pertandingan kali ini, Real Madrid melakukan tandang ke kandang Real Sociedad di Reale Seguros Stadium, Spanyol. Tuan rumah membuka keunggulan melalui Takefusa Kubo pada menit ke-47.

Padahal, dari menit awal Real Madrid terus mengambil serangan namun masih gagal berbuah gol. Lini pertahanan Real Sociedad sangatlah kuat dan susah untuk ditembus oleh Los Blancos, julukan dari Real Madrid.

Baca Juga : Hasil Laga Tottenham Hotspur vs Manchester United: Son Gagalkan Kemenangan MU

Pada menit ke-6, Real Madrid mendapatkan peluang melalui Aurelien Tchouameni.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram