Kedua kalinya baca ‘Laut Bercerita’, rasa-rasanya engga ada satu paragraf pun yang gagal bikin saya terkesan. Mengapresiasi hal ini, rasanya kurang lengkap kalau engga ditulis disini. Itung-itung membingkai perasaan dan kesan pas baca, biar suatu saat bisa dikenang lagi.
Buku ini pertama kali dibaca sewaktu kuliah dulu. Novel yang rasa-rasanya engga lengkap jadi mahasiswa kalau belum baca, jadi bahan obrolan juga dikelas atau ditongkrongan. Tapi, saya beneran engga bisa ingat kesan dan perasaan apa yang saya dapatkan pas baca buku ini, isi dan poin-poin pentingnya pun begitu. Padahal dari sekian banyaknya buku yang berkisah tentang pemikiran dan pandangan hidup dalam ranah perpolitikan, buku ini adalah satu dari sekian yang bakalan selalu related disepanjang zaman.
Selengkapnya baca disini yaaa.