fbpx

Jangan Takut Umrah

6 November, 2022
Assalamualaikum,
Alhamdulillah sejak pandemi mulai usai ini ibadah umrah udah ramai lagi. Kerajaan Saudi sudah menormalkan kembali seperti sedia kala sebelum pandemi.
Jamaah umrah sudah membludak dari berbagai negara, dan memang jamaah terbanyak datang dari Indonesia dimana jumlah umat muslimnya yang terbesar di dunia.

Banyak orang yang berbondong-bondong berangkat menunaikan ibadah umrah. Datang ke Haramain Asy-Syarifain karena memenuhi undangan Allah, rindu dengan Rasulullah dan tentu saja rindu dengan kakbah.

 
Namun, masih banyak orang-orang yang sebetulnya mampu tapi tidak mau untuk datang ke Haramain Asy-Syarifain dengan berbagai alasan. Tentu saja alasannya ya mengada-ada, bukan alasan yang syar\’i.
Padahal Allah itu mengundang kita semua ke tanah suci apapun keadaan kita. Tinggal kitanya mau datang memenuhi undangan atau tidak. 
Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
dita
Tidak ada informasi member

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram