fbpx

Kusta, Terlambat Diobati Dapat Sebabkan Disabilitas?

25 November, 2021

Teman-teman ada yang tahu penyakit kusta

Penyakit kulit yang sekilas nggak beda jauh dengan panu karena adanya bercak putih. Sejujurnya, saya nggak begitu paham dengan penyakit yang banyak dibilang orang ‘kutukan’ ini 👀

Tahun lalu saat saya membagikan takjil di jalanan dengan kakak, saya memberikan ke salah seorang pejalan kaki. Waktu itu saya nggak begitu melihat jelas orangnya dari jauh,  langsung mengambil kotak makan di plastik dan memberikan ke Bapak tersebut begitu saja 👨🏼

Baca juga: Memanjakan Mata di Kebun Teh Wonosari Lawang

Lalu, kakak saya mengingatkan untuk berhati-hati untuk tidak terlalu dekat. Karena sekujur tubuh bapak tersebut dipenuhi bercak putih dan bentol berwarna merah. Saya pun bertanya-tanya, itu penyakit apa ya? Apa bisa menular? 🤔

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
dea merina
Blog yang berisi review buku, film, tempat wisata, dan makanan. Terkadang saya juga menulis beberapa tulisan seperti prosa, cerpen, dll. Apapun yang ingin saya bagi saya tuliskan di blog. Blog menjadi salah satu media saya bersuara dan berbagi. Menerima kerja sama juga. Terima kasih

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram