Setiap kita pasti menginginkan perjalanan yang kita lakukan berlangsung dengan lancar dan nyaman bukan? Banyak hal yang harus dipersiapkan sebelum melakukan perjalanan. Salah satu yang penting disiapkan adalah perlengkapan P3K. Perlengkapan P3K untuk perjalanan sangat berguna sebagai persiapan dan berjaga-jaga selama di perjalanan. Kita tidak pernah tahu apa yang akan terjadi selama di perjalanan. Jadi bersiap siaga adalah pilihan terbaik bukan?
Perlengkapan P3K yang diperlukan adalah perlengkapan mendasar dan keperluan penting saja seperti obat-obatan dan penanganan pada luka. Obat apa saja yang disarankan untuk dibawa ? Peralatan medis apa saja yang sebaiknya dibawa ? Dan bagaimana penempatannya dalam moda transportasi yang kita gunakan semua dibahahas dalam artikel di bawah ini. Semoga bisa memberi manfaat kepada semua pembaca yaa.