Masih ingat dengan semboyan Negara Indonesia “Berbeda-beda tetapi tetap satu.”, maksudnya arti dari semboyan ini kita harus bertoleransi antara makhluk sosial dan menjalin tali silahturahmi sesama makhluk sosial. Baik ras, etnis, gender, maupun agama.