fbpx

Mengenal Huruf Braille dan Contohnya

10 November, 2021

Menurut KBBI V Daring, Braille adalah sistem tulisan sentuh dan cetakan untuk penyandang tunanetra berupa kode yang terdiri dari 6 titik dalam berbagai kombinasi yang ditonjolkan pada kertas.

Huruf Braille pertama kali ditemukan oleh seorang tunanetra asal Paris bernama Louise Braille pada tahun 1824.

Saat itu, Louise baru berusia 15 tahun. Ia tergugah menciptakan huruf yang bisa diraba dan dibaca sekalipun dalam keadaan gelap gulita.

Hal tersebut tersinpirasi dari peristiwa yang dialami oleh Kapten Charles Barbier, perwira tentara bekas Napoleon yang kesulitan dalam membaca kode dari serdadunya dalam kondisi minim cahaya.

Namun sayangnya, kala itu Braille tidak memiliki huruf W

Akan tetapi, untuk menyesuaikan kebutuhan para tunanetra, pada tahun 1851 Louise  mengajukan tulisan Braille kepada pemerintah Paris agar diakui secara sah.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Narasi Nia
Narasi Nia is a lifestyle and special needs blog that focuses on health, women's sundries and Down syndrome that was released on July 20, 2020 by Heizyi Network :)

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

tagcalendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram