fbpx

Menikmati Keasrian dan Kesejukan Kali Cokel di Pacitan

6 July, 2022

Pantai Kasap yang berlokasi di Pacitan, disebut-sebut sedang viral saat ini karena keindahannya mirip tempat wisata Green CanyonPangandaran. Setidaknya, begitulah informasi yang saya terima dari rombongan saya saat berwisata ke pantai daerah Pacitan, Jawa Timur. Hal ini pulalah yang menjadi destinasi wisata pilihan kami selanjutnya setelah dari Pantai Watukarang.

Karena tiba di Pantai Watukarang pukul setengah 6 pagi, kunjungan ke tempat kedua masih terbilang pagi pula, yakni sekitar pukul 9. Saat itu, tujuan kami adalah Pantai Kasap. Jarak dari Pantai Watukarang ke Pantai Kasap tidak jauh, hanya 1,9 kilometer atau berdurasi 6 hingga 7 menit. Hal pertama yang kami dapati saat Google Maps telah menyatakan “sudah sampai” adalah sebuah sungai cukup lebar dan jernih, bernama Kali (sungai) Cokel. Tentu saja kami bingung, “Di mana pantainya?” Namun, ternyata oh ternyata, untuk masuk ke area pantai, cukup dengan berjalan kaki saja karena akses masuk berupa jalan kecil yang tak jauh dari sungai tersebut.

 

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Ikfi Nursyifa
Doyan nulis hikmah dalam diary, suka wangi buku dan isinya, serta senang dan sedang belajar banyak hal.

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram