fbpx

On Being Left Behind

10 October, 2023
Aku nggak terbiasa menulis hal seperti ini, tapi aku rasa seenggaknya beberapa orang mungkin ada yang pernah atau sedang merasa seperti ini. Semoga sehabis membaca tulisanku ini, kalian jadi merasa tidak sendirian :’)
Sampai pada usiaku saat ini, aku pernah beberapa kali merasa “tertinggal”. Sewaktu sekolah, ada satu masa di mana teman-teman se-geng semuanya punya pacar dan aku sendiri yang nggak punya. Waktu itu, aku merasa “sendiri”, “tertinggal”, bahkan bikin insecure, merasa apa aku sejelek itu sampai nggak punya pacar? Apa aku begini begitu dan segala pemikiran lainnya yang lama-lama bikin minder.
Nggak cuma itu, perasaan “tertinggal” ini akhirnya bercabang kemana-mana dan yang paling fatal, tanpa sadar, di alam bawah sadarku jadi tertanam pemikiran bahwa kalau aku tertinggal = aku kalah. Well, this is so bad 😣
Read More on The Blog…
Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Lia The Dreamer
Tidak ada informasi member

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram