fbpx

Pengalaman 40 Hari di Tanah Suci part 2

5 May, 2023

Tepat pukul 11.00 waktu setempat kami telah tiba di Hotel dan langsung beristirahat. Sekitar pukul 17.00 WAS, kami berangkat menuju Masjidil Haram untuk melaksanakan tawaf ifadah (salah satu rukun haji). Selepas tawaf ifadah kami melanjutkan dengan sa’i dan tahallul. Dan selepas itu kami pun pulang ke hotel untuk beristirahat.

Fyi : Dari tanggal 7-14 Dzulhijjah bis yang biasa kita pakai sebagai alat transportasi menuju Masjidil Haram tidak beroperasi. Sebagai gantinya jalan kaki atau naik taksi.

Sebelum meninggalkann kota Makkah, kami melaksanakan Tawaf Wada atau tawaf perpisahan dengan kota Makkah. Pagi hari sebelum shalat subuh kami melaksanakan Tawaf Wada. Pagi itu Masjidil Haram alhamdulillah tidak terlalu padat sehingga kami tidak perlu membutuhkan tenaga yang ekstra.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Furi Hanifah Zanuardi
Tidak ada informasi member

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram