Banyak yang bilang, kalau berteman itu jangan suka pilih-pilih. Tapi kalau buat saya sih enggak, haha… Pertemanan bagi saya, cukuplah dengan orang-orang yang pemikirannya nggak jauh beda dengan isi kepala saya. Karena hidup nggak akan saya habiskan dengan berdebat. Bukan berarti semuanya harus sama, karena saya pun butuh orang-orang yang meluruskan, ketika otak dan hati ini mulai melenceng, hehe…
Bukan tentang jumlah, tapi teman yang tetap ada ketika saya jatuh terpuruk sekalipun. Mereka yang nggak henti-hentinya berkirim pesan, biar saya bangkit dan produktif lagi.
Emangnya ada, teman yang kayak gitu, Nit? Wuihhh… Ada dong…
Pertemanan saya dengan Mba Ade dan Mba Nurul…