fbpx

Review Azalea Deep Hydration Rose Water, Air Mawar untuk Kulit Sensitif

Hello guys! Siapa di sini yang nggak tahu air mawar? Pasti sebagian besar dari kalian sering menjumpai atau bahkan sering menggunakan air mawar.

Air mawar sendiri memang dikenal sejak dahulu dengan berbagai manfaatnya, terlebih untuk perawatan wajah. Beberapa contoh manfaat dari air mawar diantaranya adalah melembabkan dan menghidrasi kulit, mencegah iritasi, hingga menyegarkan wajah.

Penggunaan rose water atau air mawar dapat dilakukan dengan berbagai macam cara. Seperti digunakan untuk membersihkan wajah dari kotoran, face mist, campuran masker, hingga dapat digunakan sebelum skincare untuk mempersiapkan perawatan wajah agar lebih maksimal pada step selanjutnya.

Biasanya aku menggunakan air mawar ini untuk campuran masker atau melembabkan wajah sebelum menggunakan skincare. Salah satu produk air mawar yang aku gunakan saat ini adalah Azalea Deep Hydration Rose Water.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Andayani Rhani
Ola! I'm Anda a Lifestyle Blogger and Financial Analyst Student. I write about story in Beauty, Travel, Finance, Lifestyle, also Review any products based on my experience.

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

tagcalendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram