fbpx

[Review] Cerita 4 Hari 3 Malam di Hotel Aryaduta Tugu Tani

Hotel Aryaduta Tugu Tani dibangun pada tahun 1970, konstruksinya sendiri dimulai tahun 1971 dan mulai dibuka pada tahun 1974. Sebagai Hotel tertua di Indonesia,  hotel ini tentu menyimpan banyak sekali cerita,  termasuk yang kualami saat  di sana.

Aku tidak tahu ada kaitannya atau tidak karena, pada saat  acara kebetulan aku dan Mbak Alia  berada di lantai 4 yang di gedung-gedung lain tidak akan ditemukan. Konon, lantai empat bagi banyak orang sudah ditiadakan karena angka tersebut  dianggap pembawa sial. Selain angka 4 terdapat juga angka 13 yang sudah jarang ditemukan di gedung-gedung bertingkat.

Kata orang, perempuan yang sedang mengalami menstruasi akan jauh lebih sensitif. Lagi-lagi, Aku tidak tahu apakah hal ini berkaitan atau tidak dengan pengalamanku saat laguku dilanjutkan oleh “suara lainnya” karena memang pada saat itu aku sedang datang bulan hari pertama.

Ternyata bukan hanya aku saja yang mengalami hal “itu”, beberapa peserta juga mengalami hal serupa. Ada apa ya dengan hotel Aryaduta Tugu Tani?…

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Efa Butar butar
Pemilik blog https://www.anabutarbutar.com/ Suka lagu Batak Toba dan jalan-jalan

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

tagcalendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram