Bonjour Babys!
Sebagai kaum yang suka bagi 1 kapas jadi dua bagian karena pingin lebih tipis, struggle banget pakai kapas tebel kan? Endingnya, sering banget seratnya berantakan dan nempel-nempel di wajah. Alhasil, makan waktu lebih buat bersihin serat yang nempel-nempel, baru bisa lanjut di step berikutnya.
Dan waktu lihat ada versi Special yang lapis tipis ini aku kira bakal sama aja kayak yang versi biasa, tapi waktu cobain punya temen, ini beneran tipis dan gak berantakan seratnya. Juga, versi Special ini sudah gampang ditemuin di minimarket terdekat Babys!