fbpx

ROG Phone 8 Series, Rahasia Gamers dan Creator Bebas Bekerja, Berkarya, Bermain!

12 March, 2024
Zaman sekarang punya smartphone bukan cuma sekadar buat komunikasi, tapi juga untuk belajar, bekerja, berkarya, dan bermain.
Pada ngerasa nggak sih kalau sekarang smartphone bisa dikategorikan kebutuhan primer? Dari anak sekolahan sampai pekerja semuanya butuh hp canggih yang bisa memenuhi segala kebutuhan.
Apalagi di era media sosial seperti sekarang. Scrolling media sosial sekarang isinya nggak hanya joget-joget. Banyak banget akun yang sharing berbagai ilmu bermanfaat di era digital ini. Dari tips kerja dari rumah, cara edit video dengan ponsel yang estetik, sampai belajar keuangan.
Selain sebagai penikmat, kita semua juga bisa banget jadi kreator berbekal hp kamera terbaik dengan fitur yang canggih. Meski nggak pede dibilang content creator, tapi saya pribadi suka banget bikin konten. Entah itu berupa design corousel atau video.
Sejak banyak hp yang dibekali kamera terbaik seperti ASUS ROG Phone 8, serta ada aplikasi edit video di hp yang super simple, saya lebih sering merekam dan mengedit video di hp karena jadi lebih sat set dan anti ngelag.
Adanya tawaran kerja sama membuat konten video dan berbagai pekerjaan lainnya membuat saya mau nggak mau harus punya hp canggih yang mengcover semua kegiatan bekerja, berkarya, sampai bermain.
Apalagi buat yang suka main game, rasanya pengen banget bisa punya hp canggih yang serba bisa kayak ASUS ROG Phone 8 Beyond Gaming yang baru aja rilis di ajang CES 2024 tanggal 9 Januari kemarin.
Karena dengan punya hp yang tepat bisa membuat kita jadi lebih produktif.
Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
dea merina
Blog yang berisi review buku, film, tempat wisata, dan makanan. Terkadang saya juga menulis beberapa tulisan seperti prosa, cerpen, dll. Apapun yang ingin saya bagi saya tuliskan di blog. Blog menjadi salah satu media saya bersuara dan berbagi. Menerima kerja sama juga. Terima kasih

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram