Di artikel kali ini, gue akan sharing pengalaman sendiri mengenai proses yang dilakukan untuk bisa memenuhi syarat naik pesawat saat pandemi. Kala itu gue berangkat naik pesawat dari Jakarta ke Surabaya ditanggal 13 Agustus, dan kembali ke Jakarta pada tanggal 23 Agustus. Yuk liat pembahasannya.