fbpx

Tanpa Ekspresi

5 September, 2022

Kalo kamu nggak suka itu ngomong. Kamu marah, kesal, kecewa, itu diekspresikan. Jangan mendem. Selesaikan. Jelaskan!

Kamu harus berani mengekspresikan apapun perasaanmu, tentunya dengan cara yang benar. Jangan disimpan di hati, untuk menjadi masalah di kemudian hari.

Jadi, kalo kamu kesel sama teman, bilang! Kalo nggak suka ini, dan itu, bilang. Suarakan isi hatimu. Speak-up!

Biar kamu nggak insecure melulu, nggak berani ini lah, nggak berani itu. Nggak pede karena takut tak dianggap. Ya iyalah, kamu sendiri tak pernah menganggap dirimu ada! Mengabaikan perasaanmu sendiri.

Disakiti, diam. Dibelokin, diam. Dicucuki hidupnya, diam. Diam, diam dan diam. Mungkin keliatannya kamu tengah mengabaikan orang. Padahal, kamu lah yang tengah mengabaikan dirimu sendiri!

So, besok2 kalo dibuli, jangan diam aja! Kalo direndahkan, jangan diam. Kalo disakiti, dikecewakan, jangan mudah patah.

Selama kamu di jalan yang benar, tidak melanggar agama dan norma sosial. Beranilah! Jangan biarkan dirimu ditindas oleh ketidakberdayaan. Tanpa ekspresi, padahal udah remuk di dalam.

#Hai aku, Semangat ya, kamu!😍💪
#ekspresihati

Previous Post:

PEMUDA HARAPAN NEGERI

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Nurul Rabiatul Adawiyah
Hallo...! Terimakasih telah membaca tulisan-tulisan teh nurul.. mohon kritik dan sarannya di kolom komentar yang bersifat membangun yah😊 Terimakasih.. Salam NRA

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram