Sudah jadi rahasia umum ya, pelajaran sekolah anak zaman now luar biasa menantang. Hal-hal yang dulunya kita pelajari di kelas 4 atau 5, bahkan sudah dipelajari di kelas 1 SD.
Mirisnya lagi, ketika anak-anak masih di TK, yang namanya calistung itu dilarang. Meanwhile pas SD, boro-boro belajar A I U E O dulu, langsung dikasih soal bercerita dong!.
Itu anak-anak yang memang belum terlalu menguasai calistung, kasian amat kan ye.
Karenanya, dibutuhkan inisiatif parents untuk ikut membersamai anak-anak belajar di rumah juga, agar anak bisa lebih mudah mengikuti pelajaran sekolah yang sekarang makin aduhai itu.
Well memang sih, akan lebih baik kalau anak-anak ikut bimbel interaktif aja, kalau ada duitnya, hahaha. Tapi, kalau parents yang membersamai sendiri, sebenarnya malah jadi punya nilai lebih loh.
Meskipuuunn, membersamai anak belajar itu memang penuh tantangan banget, salah satunya ketika anak susah diajak fokus ketika belajar.
Selengkapnya baca di blog www.parentingbyrey.com tentang rentang konsentrasi anak