fbpx

TRIP EDUKASI KE PETERNAKAN SAPI DALAM RANGKAIAN ACARA NGOPI DI GUNUNG

19 February, 2024
Masih dari lanjutan cerita “Ngopi di Gunung” yang saya ikuti, pagi-pagi sekitar jam 7 di hari kedua, setelah beres-beres barang bawaan, saya dan teman-teman yang lain menuju ke peternakan sapi. Iya, kita mau mengintip proses pembuatan susu murni sambil melihat peternakan sapi dan kambing. Ini baru namanya refreshing hahaha, jarang-jarang ikutan open trip kayak gini dan diajakin ke peternakan sapi Ijen Makmur.
Dari lokasi camping ke tempat peternakan sapi memang nggak terlalu jauh, jadi saya digonceng sama rekan yang lain. Waktu kita datang, sapi-sapi yang ada disana ternyata udah diperah susunya, jadi mulai disterilkan lagi. Dan akhirnya kita memilih untuk main ke kandangnya aja.
Kapan lagi yakan main ke kandang sapi 🤣
Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Ainun Isnaeni
Seorang karyawan kantoran biasa, menyukai jalan-jalan, suka menulis dan hobi membaca

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram