Entah mengapa, hampir semua permasalahan dan keruwetan yang saya lihat dan banyak terjadi di lingkungan sekitar dan orang – orang yang saya kenal bahkan dari cerita – cerita orang terdekat sebagian besar, meskipun tidak selalu ya, berkaitan dengan uang, entah itu terlilit hutang, tidak punya cukup uang untuk membiayai ini itu, dan masih banyak lagi drama – drama dan masalah yang tercipta karena alasan uang. Apalagi bila dari segi pendapatan sebenarnya sudah bisa dibilang cukup, namun mengapa masih sering bermasalah dengan uang ?
Lantas, haruskah kita menyalahkan UANG sebagai sumber masalah nya ?
Uang hanyalah objek, alat, benda mati, sehingag yang bertanggung jawab dalam segala macam keribetan ini ya