fbpx

Wisata Kali Bronjong, Wisata Sungai Ala Pedesaan di Way Lima

3 September, 2022

Halo!

Happy Weekend ya! Gimana, sudah ada rencana mau menghabiskan akhir pekan kemana nih? Kalau pengen keluar rumah tapi belum tahu mau kemana, pas banget kamu baca postingan kali ini. Saya mau kasih referensi tempat yang bisa sedikit menghilangkan penat selama seminggu bekerja. Dimanakah itu? Baca sampai habis ya!

Wisata Kali Bronjong

Yup! Ini wisata kali atau sungai dan bukan wisata pantai atau danau seperti beberapa tempat yang sudah saya posting reviewnya di tulisan sebelumnya. Kali atau sungai alami ini berada di Jl. Negara Ratu, Gg. Way Lima, Cipadang, kecamatan Gedong Tataan, Pesawaran Lampung. Jaraknya sekitar 30 km dari pusat kota Bandarlampung.

Tempat ini bisa banget sebagai pilihan untuk menenangkan diri sejenak dari hiruk pikuknya kesibukan kota. Suasana alami masih sangat terasa disini. Sungai dengan bunyi gemericik airnya mengalir di bawah rimbunnya jejeran pohon karet yang menjulang.

Baca Selengkapnya
Previous Post:

Pantai Akkarena 2022

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Laela Awalia
Hanya perempuan biasa yang suka jalan-jalan dan mengabadikannya lewat tulisan.

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram