fbpx

5 Manfaat Belajar Jarimatika

27 April, 2023

Beberapa tahun silam, sempoa menjadi favorit para orang tua yang menginginkan anaknya mahir berhitung. Tetapi, belakangan metode jarimatika mulai menjadi favorit juga. Sebenarnya apa saja manfaat belajar jarimatika?

Hitung jemari / Jarimatika atau yang juga dikenal dengan sebutan matematika jari merupakan teknik perhitungan matematika yang menggunakan jari-jari tangan sebagai alat bantu. Terus mengapa sih harus belajar jarimatika?

Salah satunya adalah karena jari-jari tangan selalu bersama kita, dan tanpa perlu membayangkan seolah-olah ada alat. Lalu, dengan belajar jarimatika, anak-anak akan menjadi lebih menyukai pelajaran matematika yang selalu dianggap sebagai momok.

Beberapa dari kita sebenarnya sudah pernah belajar jarimatika lho! Benar, melalui perkalian di atas angka 6 dengan menggunakan jari

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Rani R Tyas
Penulis berdarah campuran (antara fiksi dan nonfiksi) yang suka mengkhayal secara logis bersama kedua buah hatinya sekarang memilih menetap di Kudus, Jawa Tengah. Penulis bisa dihubungi di bit.ly/ranirtyas

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram