fbpx

5 Strategi Menghadapi Tantangan Ramadan Sebagai Single Fighter Mom

24 March, 2024

FYI, sebagai single fighter mom pejuang LDM, itu berarti saya harus mengerjakan semuanya seorang diri, dan tetap juga menjalankan usaha mendapatkan penghasilan.

Di hari biasa saja, sudah sering saya ceritakan di blog, how ‘rempong’ i am, hahaha.

Mengerjakan semua kerjaan rumah yang konon bukanlah hoax jika memang kayak nggak ada habis-habisnya.

Btw, ngomongin tentang kerjaan yang nggak ada habisnya, saya jadi ingat kata-kata bapak rekan kerja ketika masih kerja kantoran dulu.

 

“Mari kita bersyukur Rey, karena kerjaan kita nggak habis-habis, kebayang kan kalau kerjaan kita habis, kita dipecat dong!”

 

Hahaha, iya juga yak.

Intinya gitu deh, yang namanya kerjaan rumah kan ye, justru kalau nggak ada kerjaan, nggak ada kehidupan dong, hehehe.

Ditambah ngurus anak, yang meskipun usia mereka udah lumayan gede, si sulung teenager dan si bungsi udah mau masuk SD, bukan berarti mereka bisa mandiri lalu dilepas.

 

Selengkapnya baca di blog parentingbyrey.com tentang strategi menghadapi bulan ramadan

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
@reyneraea
Seorang ibu rumah tangga dan Mom blogger dengan 2 putra (6yo, 13 yo), mengelola 4 blog di antaranya: reyneraea.com yang membahas tentang dunia mom blogger surabaya dan gaya hidup | parentingbyrey.com yang membahas tentang parenting, pendidikan, kesehatan maupun keluarga | beautybyrey.com membahas tentang kecantikan, fashion dan gaya hidup | blognyarey.com membahas tentang properti dan haya hidup

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram