fbpx

5 Tahun kedepan tidak hanya rencana tapi juga hasil

26 April, 2021

Plan…plan…plan…

 

Resolusi…resolusi….

Kata-kata itu sering sekali terdengar disaat pergantian tahun, semakin banyak plan dan resolusi yang di list justru semakin banyak juga yang tidak terealisasi, karena memang cenderung hari-hari kita begitu-begitu saja tanpa perubahan, plan dan resolusi yang di buat hanya sebatas mimpi dan harapan saja. Lets fokus pada hasil yang berproses.

Bukannya ga boleh buat planning juga sih ya, buat motivasi boleh-boleh saja tapi jangan juga dilupakan di bulan-bulan berikutnya karena menyerah. Tips nya adalah buat kategori plan yang jangka panjang dan jangka pendek, kemudian lihat potensi diri dan dukungannya terhadap poin plan yang dibuat, selalu hitung presentasi kemungkinannya agar bisa tau juga effort yang ditempuh harus bagaimana.

  1. Contohnya plan jangka pendek adalah di tahun 2021 harus bisa menabung sejumlah uang dari penghasilan sebulan sisihkan 10% – 20% yang benar-benar jangan terganggu dan saving selama 1 tahun kedepan, dari plan ini terlihat bisa dihitung dari penghasilan bulanan yang merupakan sumber, kemudian kita dengan sendirinya akan termotivasi untuk menekan jumlah pengeluaran karena ada plan tersebut.
Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Santi Hartini
Saya seorang pengajar SMP di Kabupaten Majalengka.

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram