fbpx

6 Bulan Konsisten Menulis di Blog Setiap Hari Tanpa Jeda!

5 July, 2024

Emang beda ya, cerita sama curhat. Kalau menurut saya beda.

Curhat itu merupakan singkatan dari Curahan Hati, jadi ya menceritakan isi hati atau kepala doang. Tapi kalau cerita, bisa dengan menceritakan pengalaman keseharian.

Mengapa nggak cerita di blog ini saja? biar tema blog ini nggak terlalu ngalor ngidul sih, hahaha.

Nah jadinya, saya menulis setiap hari tuh di blog yang berbeda. Kadang di blog ini, kadang di blog parentingbyrey.com di mana saya wajib menulis 2 kali seminggu untuk di blog parenting, demi tantangan menulis di grup lainnya, hahaha.

Kadang juga di blog beautybyrey.com, atau di blognyarey.com.

Nah, kalau misalnya udah kemalaman dan saya belum nulis sama sekali, baru deh saya menulis curhat aja di blog diary, karena kalau nulis curhat mah, gampang, hehehe.

Oh ya, bukan hanya menulis setiap hari di ke-4 blog yang berbeda ya. Kadang juga saya menulis hingga 2-3 postingan setiap hari, ketika ada tantangan dan job saling bertemuĀ deadline, hehehe.

 

Selengkapnya baca di blogĀ www.reyneraea.com tentang menulis di blog setiap hari selama 6 bulan

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
@reyneraea
Seorang ibu rumah tangga dan Mom blogger dengan 2 putra (6yo, 13 yo), mengelola 4 blog di antaranya: reyneraea.com yang membahas tentang dunia mom blogger surabaya dan gaya hidup | parentingbyrey.com yang membahas tentang parenting, pendidikan, kesehatan maupun keluarga | beautybyrey.com membahas tentang kecantikan, fashion dan gaya hidup | blognyarey.com membahas tentang properti dan haya hidup

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram