fbpx

Review 3 Minyak Telon Bayi yang Wanginya Beragam, Pilih Mana?

27 November, 2021

Minyak telon bayi terbaik kini hadir dengan beraneka aroma. Wangi minyak telon yang khas dipakai setelah mandi membuat bayi semakin segar dan peluk-able. Kali ini kita ulas minyak telon yang memiliki berbagai manfaat dan juga wangi bayi banget. Manakah yang pernah Bunda coba?

Manfaat minyak telon untuk bayi

Uno memiliki hobi baru. Setiap kali melihat kolam renang, ia otomatis melepas sandal lalu minta nyemplung. Enggakkenal waktu, mau pagi, siang, atau sore minta berenang.

Brrr … setelah berenang lalu bilas, tubuhnya terasa dingin. Untuk membantu menghangatkannya enggak mungkin saya peluk terus-menerus. Biarlah minyak telon bekerja memberikan kehangatan sehangat pelukan bunda.

Minyak telon bayi menjadi must-have item yang sudah saya pakaikan ke anak sejak newborn sampai balita. Selepas mandi, Uno pakai minyak telon. Oles di dada, perut, punggung, tangan, sampai kaki. Hihi … merata, ya!

Banyak, lho, manfaat minyak telon, diantaranya:

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Helena Safitri
Menjalani homeschooling usia dini membuat Helena suka belajar parenting dan menuliskannya di Helenamantra.com. Baginya, belajar bisa di mana saja, kapan saja, dan dari siapa saja, termasuk belajar dari SID dan baby UNO, anaknya.

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram