fbpx

Kenapa Harus Ikut Blog Challenge BPN

14 April, 2022

Oke, tema pertama di bagian ke dua ini adalah kenapa ikut Blog Challenge. Hm, asik aja gitu ikut tantangan yang bisa membuat diri ini terpacu semangatnya untuk nulis dan posting di blog. Jujur ya, saya sudah mengikuti tantangan nulis non-stop ini dari tahun 2018 dan alhamdulillah selalu berhasil sampai akhir.

Memang ada hal-hal yang terkadang sedikit menghambat saya dalam menulis. Misalnya berkejaran dengan waktu. Setiap hari harus menulis dan mempostingnya di blog bukanlah perkara yang mudah bagi seorang perempuan, meskipun mungkin sebagian perempuan lain bisa sangat mudah.

Bagi saya, membagi waktu antara pekerjaan, menjadi istri di rumah, dan menjadi diri sendiri yang suka menulis itu butuh manajemen waktu yang baik. Apalagi di saat bulan Ramadhan yang waktu luangnya sebentar dan hanya sebatas siang hari saja.

Tapi, lagi-lagi, melihat para blogger lain semangat ikut tantangan membuat saya ikut terpacu semangat menulisnya. Jadi, walaupun kadang dibela-belain sampai mendekati jam 10 malam, ya dibuat asik aja, hehe.

Ngomong-ngomong, mau tahu keseruan saya setiap tahunnya saat ikut Blog Challenge ini? Lanjut bacanya ya!

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Laela Awalia
Hanya perempuan biasa yang suka jalan-jalan dan mengabadikannya lewat tulisan.

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram