fbpx

Bandung Walking Tour

25 October, 2022

Berkeliling dan berjalan-jalan ke kota Bandung, tidak lengkap rasanya apabila tidak mengunjungi Jalan Asia Afrika. Kawasan Asia Afrika adalah salah satu kawasan yang terdapat banyak bangunan yang memiliki nilai sejarah. Bagaimana tidak, bangunan yang ada di sepanjang jalan ini mayoritas adalah bangunan tempo dulu bernuansa Eropa bergaya art deco yang dimana saat ini sudah dialih fungsikan menjadi sebuah kantor.

Setiap wekeend, banyak wisatawan yang datang dan memenuhi kawasan ini. Mereka berjalan kaki dan berfoto ria di jalanan. Kawasan Asia Afrika seakan menjadi pusat dari kota Bandung yang tak pernah sepi. Apalagi letaknya yang berada di Alun-Alun Kota Bandung dan juga Jl. Braga yang cukup eksis. Banyak wisata kuliner Bandung yang bisa kita cicipi ataupun sekedar minum kopi di cafe.

Menjelajahi kawasan Asia Afrika yang bersejarah dengan berjalan kaki atau sekarang ini terkenal dengan nama walking tour, nyatanya cukup menyenangkan. Berikut ini tempat-tempat di kawasan Asia Afrika Bandung yang memiliki nilai sejarah di masa lalu.

Gedung Eks Bank NIEM

Titik mula menjelajahi kawasan Asia Afrika yaitu mengunjungi Gedung Eks Bank Niem (Nederlandsch Indische Escompto Maatschappij) yang letaknya persis didepan Alun-Alun dan Masjid Raya Bandung. Gedung ini didirikan pada tahun 1857. Lalu pada tahun 1960, gedung ini dinasionalisasi oleh pemerintah RI menjadi Bank Dagang Negara, yang kemudian di merger dengan Bank Mandiri hingga saat ini.

Gedung Eks Bank NIEM
Gedung Eks Bank NIEM
Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Jastitah Nurpadmi
just an ordinary girl who loves traveling and loves to share her experience with others! find my journey at jastitahn.com

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram