fbpx

Kayutangan, Wisata Antik ala Malang Tempo Dulu

13 December, 2022

Kayutangan adalah kawasan yang dibuat bak Malang tempo dulu. Jika kamu menyukai hal-hal vintage, retro, jadul, atau sejenisnya, Kayutangan Malang bisa jadi pilihan ketika melipir ke Kota Apel ini!

Malang memang terkenal akan pemukiman penduduk yang juga dijadikan kawasan wisata. Seperti halnya kawasan yang terkenal seperti Kampung Warna-warni Jodipan dan Kampung Biru Arema.

Namun, sepertinya memang ada yang berbeda dari Kampung Kayutangan yang seolah-olah menyihirku untuk mencari tahu lebih dalam tentang pemukiman yang juga disebut “Kampoeng Heritage Kajoetangan”

Ada apa saja di Kayutangan Malang?

Rumah Sejak Kolonial Belanda

Sesuatu yang menarik dari Kampoeng Heritage Kajoetangan ini adalah rumah-rumah yang dipertahankan sejak kolonial Belanda.

Kebanyakan memang pemilik pertama dari rumah-rumah di Kayutangan awalnya adalah milik orang Belanda.

Kemudian banyak warga lokal yang menempati rumah tersebut dan masih mempertahankan keautentikannya.

Ada hal-hal menarik yang kutemukan di sini. Mulai dari barang antik yang menggelitik, orang-orang yang ramah, dan cerita-cerita yang sukses membuatku masuk ke Malang tempo dulu.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Laksmi Mutiara Prameswari
Laksmi merupakan penulis dan editor yang memiliki hobi jalan-jalan dan membaca buku. Ia mengembangkan minatnya melalui blog pribadi "Jurnal Perjalanan dan Literasi" di www.laksmimutiara.com.

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

tagcalendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram