Setelah hampir selesai berpuasa Ramadan, rasanya sudah terbayang-bayang menu lebaran sederhana tapi mewah buatan Ibu di rumah. Meskipun sudah berkeluarga, rasanya setiap pulang ke kampung halaman, aku merasa masih menjadi anak-anak kembali. Nostalgia!
Sebagai anak yang sudah merantau sejak kuliah, salah satu hal yang paling membuat kangen kampung halaman adalah makanannya. Meski makanan di resto dan café atau manapun itu banyak yang rasanya enak, namun masakan Ibu tetap tak ada tandingannya.
Apalagi di momen lebaran, dimana banyak bersilaturahmi dengan keluarga, saudara, hingga teman lama. Momen saling mencicipi makanan khas lebaran di rumah masing-masing juga membuat suasana hangat dan memorable.
Selengkapnya di Blog Nurrahmah Widyawati (KLIK) ^^