Rizka Fadhilla
Tidak ada informasi member

4 Kesalahan Kecil yang Bikin Toko Online Kamu Sepi!

24 January, 2026

Berjualan secara online telah menjadi solusi bagi masyarakat Indonesia untuk mencari nafkah, baik itu sebagai pekerjaan utama maupun sebagai usaha sampingan. Penjual tidak perlu memikirkan sewa toko yang mahal, mereka tinggal berjualan dari rumah melalui e-commerce seperti Shopee, Tokopedia, TikTok Shop dan lainnya.

Tapi tantangan selanjutnya adalah siap bersaing dengan ribuan penjual dari berbagai daerah, karena produk dan toko dapat dengan mudah dibandingkan oleh para calon pembeli.

Nah, di sinilah para penjual diuji kemampuannya untuk berdagang dengan baik di dunia online. Ntah itu dengan strategi harga, kualitas produk, branding dan lainnya untuk menarik pembeli hingga meningkatkan penjualan.

Setiap penjual pasti ingin adanya peningkatan penjualan/omset setiap bulan, atau setidaknya stabil. Kalau penjualan menurun dan bahkan sepi, rasanya pasti kecewa. Kalau sudah begini, biasanya yang terlintas adalah memasang iklan berbayar atau memberikan diskon besar untuk menarik pembeli.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Jakarta Selatan, Indonesia

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram