fbpx

Cedera ACL (Pre-Operasi)

24 September, 2022

ACL adalah kepanjangan dari anterior cruciate ligament (ligamen lutut anterior atau depan), salah satu dari empat ligamen utama di sendi lutut. Cerita ini adalah cerita suami yang menderita cedera ACL dan harus menjalani serangkaian rehab/fisioterapi sebelum akhirnya bisa dioperasi. Prosesnya butuh waktu beberapa bulan dan kesabaran karena otomatis suami harus berhenti dari aktivitasnya sehari-hari.

Sore hari tanggal 19 Mei 2022 suamiku jatuh lalu dari lututnya kedengeran suara “klek” yang keras. Waktu itu suami sudah yakin banget kayaknya dia kena ACL karena ada bunyi tadi dan juga sakitnya minta ampun. Awalnya mau langsung dibawa ke IGD, tapi setelah suami nanya ke temen-temennya, kalau cedera lutut itu di IGD juga percuma nggak bakal diapa-apain, karena kondisi lututnya masih “panas”. Akhirnya diputusin dirawat dirawat sendiri dengan cara dikompres pake ice gel/ice pack dan posisi kaki ditinggikan. Malem itu juga kami beli obat-obatan pereda nyeri, knee support, tensocrepe, sama kruk buat jalan.

 

 

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Izza Dinalhaque Pranatasari
Tidak ada informasi member

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram