fbpx

Ini Beda Cat Interior dan Cat Exterior. Jangan Sampai salah!

14 August, 2022

Cat dinding menjadi bagian yang penting dalam rumah. Selain fungsinya sebagai pelapis dinding, cat juga memiliki nilai estetika yang akan membuat penghuninya merasa betah dan bahagia berada di rumah.

Ada 2 jenis cat dinding menurut area yang akan dilapisi cat, yaitu cat interior dan cat eksterior. Meski dari namanya sudah menjelaskan fungsi dari cat itu sendiri, tetapi nggak sedikit orang yang masih kebingungan dalam membedakan cat interior dan cat eksterior. Hingga terkadang membuat mereka tertukar dalam penggunaannya.

Kamu pun mungkin sering menemui rumah yang bagian luarnya (eksterior) dicat menggunakan cat interior. Padahal cat interior nggak akan cocok digunakan untuk area eksterior karena memiliki jenis resin dan aditif yang berbeda.

Cat interior akan lebih maksimal digunakan untuk bagian dalam rumah. Sedangkan, cat eksterior akan lebih maksimal digunakan untuk bagian luar rumah karena bahannya yang tahan terhadap cuaca.

Nah, buat kamu yang lagi mencari rekomendasi cat dinding dan masih bingung dengan beda cat interior dan cat eksterior, coba deh simak penjelasan di bawah ini.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
dea merina
Blog yang berisi review buku, film, tempat wisata, dan makanan. Terkadang saya juga menulis beberapa tulisan seperti prosa, cerpen, dll. Apapun yang ingin saya bagi saya tuliskan di blog. Blog menjadi salah satu media saya bersuara dan berbagi. Menerima kerja sama juga. Terima kasih

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram