Anak susah makan merupakan masalah makan anak yang sering terjadi dan membuat orang tua kebingungan. Mengatasi anak susah makan yang menjadi picky eater membutuhkan kesabaran dan strategi khusus.
Berbagai cara mengatasi anak susah makan dilakukan oleh orang tua. Termasuk memberikan
jamu anak sehat sidomuncul untuk menambah nafsu makan anak. Mengingat makanan jadi sumber energi utama untuk menjaga kesehatan. Terutama di usia 1-5 tahun yang membutuhkan asupan gizi yang baik untuk membantu tumbuh kembang anak.
Anak-anak memiliki kebutuhan kalori yang berbeda sesuai dengan usia, jenis kelamin, dan aktivitas sehari-hari. Pada anak usia 2-3 tahun mereka membutuhkan 1.000 kalori per harinya. Untuk anak usia 4-8 tahun mereka membutuhkan 1.200-1.800 kalori per hari. Sedangkan anak usia 9-13 tahun membutuhkan 1.600-2.200 kalori per hari.
Cara Menambah Nafsu Makan Anak
Berbagai faktor dapat menyebabkan anak hilang nafsu makan, seperti hanya mau makan makanan tertentu, merasa kelelahan, pemberian camilan saat waktu makan, gangguan pencernaan, atau suasana makan yang kurang mendukung.
Untuk mengatasi anak susah makan, bisa dilakukan dengan cara menambah nafsu makan anak berikut ini.
Baca Selengkapnya
Visit Blog