fbpx

Jangan Lagi Mengundang Petaka karena Perubahan Iklim dan Cuaca!

23 April, 2022

PETAKA AKIBAT PERUBAHAN IKLIM

Tidak pernah terlintas dalam benakku, bahwa kota kelahiran tercinta ini, yang notabene terletak di dataran tertinggi Jawa Timur, akan merasakan bencana hebat bernama banjir bandang. Rasanya seperti disambar petir di siang bolong ketika mendengar berita ini tersiar, bahkan hingga ke berbagai media nasional, dengan headline yang tak kalah mengerikan, “Tragedi Banjir Bandang di Kota Batu Malang…”

Sebanyak tujuh orang saudara kami meninggal diterjang derasnya arus banjir bandang. Sementara, lebih dari lima ratus orang lainnya harus mengungsi karena rumahnya terendam lumpur. Belum lagi ratusan ternak yang mati serta ratusan hektar sawah yang rusak parah. Entah berapa kerugian yang ditimbulkan.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Alfia Masyitoh
Lifestyle blogger dan clodi enthusiast, EXO-L & Fantasy garis keras yang hobi dengerin KPOP dan nonton drakor.

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram