Mungkin teman-teman yang sedang menginjak dunia perkuliahan bertanya-tanya seberapa worth it membeli iPad untuk kuliah? Di artikel ini aku akan berikan sedikit gambaran bagaimana iPad bisa mengubah hidupku cukup signifikan di dalam dunia perkuliahan.
IPad yang aku gunakan adalah iPad gen 8 yang aku beli di tahun 2020, berarti umurnya sudah hampir 4 tahun. Kenapa memilih iPad tipe ini? Sesimpel karena yang aku butuhkan adalah fungsi dari iPad itu sendiri. Bukan untuk gengsi atau status semata.
Balik lagi ke pertanyaan, “Beli iPad untuk Kuliah, Apakah Worth It?”. Jawabannnya tergantung dari apa tujuanmu untuk membelinya. Ada mereka yang membeli dengan alasan untuk note taking (mencatat), untuk belajar, sebagai pengganti laptop, atau sekedar untuk lebih nyaman menonton serial netflix favorit mereka.
Untuk tau lebih detail mengenai alasan kenapa membeli iPad untuk kuliah worth it, bisa temen-temen baca di adelahasna.com ya!