Seorang rekan pernah bertanya pada saya seperti ini.
“Saya pernah tes kepribadian, nah disitu hasilnya saya lebih dominan ekstrovert dibandingkan introvert. Padahal saya merasa diri saya introvert, bahkan saya kadang merasa kalau saya ambivert. Gimana bisa gitu ya?”
Sebelum saya membahas apa itu kepribadian introvert, ekstrovert, dan ambivert. Perlu teman-teman pahami terlebih dahulu bahwa kepribadian introvert, ekstrovert, dan ambivert bukanlah kepribadian yang mutlak. Mereka hadir dalam bentuk spektrum dengan rentang tertentu, karenanya kepribadian manusia tidak mutlak 100% introvert, dan 100% ekstrovert saja. Bisa jadi kita memiliki dua kepribadian tersebut akan tetapi dengan porsi yang berbeda, misal 30% ekstrovert dan 70% atau 50% introvert dan 50% ekstrovert yang biasa disebut dengan ambivert.
Sekarang mari kita bahas bagaimana konsep kepribadian introvert, ekstrovert, dan ambivert itu dalam artikel berikutĀ https://www.wachidatulz.com/2022/04/mengenal-pribadi-introvert-ekstrovert.html