fbpx

Mitos dan Fakta Seputar Rambut yang Tumbuh di Payudara

3 December, 2021

Kebanyakan wanita akan mulai bertanya-tanya hingga muncul rasa khawatir jika tumbuh rambut di payudara. Berbagai macam dugaan pun hadir melengkapi kekhawatiran tersebut.

Menurut dr.Reisa Broto Asmoro, munculnya bulu-bulu halus di sekitar puting atau tumbuh rambut di payudara adalah hal yang wajar dan normal bagi semua jenis kelamin. Hal ini disebabkan oleh perubahan hormonal yang signifikan terutama pada usia pubertas.

Dokter Reisa juga menjelaskan, bahwasannya rambut yang tumbuh di sekitar payudara, sama sekali tidak berkaitan dengan gejala kanker ataupun tumor. Sebab biasanya, kanker maupun tumor tidak ditandai dengan tumbuhnya rambut atau bulu-bulu halus, melainkan ditandai dengan pertumbuhan sel-sel yang tidak normal seperti, terjadi kerusakan pada kulit payudara, terdapat benjolan, timbul luka hingga mengeluarkan cairan, payudara jadi keriput dan kemerahan serta tertarik kedalam.

Baca Selengkapnya
Next Post:

Marketing Channels

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Narasi Nia
Narasi Nia is a lifestyle and special needs blog that focuses on health, women's sundries and Down syndrome that was released on July 20, 2020 by Heizyi Network :)

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

tagcalendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram